Kamis, 28 Oktober 2010

TUGAS PENGANTAR BISNIS




STUDENTSITE DAN BAAK ONLINE
Studensite merupakan salah satu situs resmi yang diberikan kepada mahasiswa gunadarma. Dengan situs ini mahasiswa dapat dengan mudah membantu mahasiswa untuk mengetahui secara langsung informasi atau pengumuman administrasi akademik. Dalam situs studentsite ini terdapat berbagai menu layanan yang dapat di ketahui oleh mahasiswa, diantaranya :
Menu layanan lecture message dengan menu ini mahasiswa universitas gunadarma dapat mengetahui berbagai macam tugas pelajaran softskill dan dapat juga sebagai media komunikasi dengan dosen di luar kelas
Pendaftaran lomba blog dengan menu ini mahasiswa yang ingin mengikuti lomba blognya dapat mendaftarkan bloggnya di menu ini.
Info seminar(UG Portofolio) memberikan informasi tentang seminar kepada mahasiswa agar mahasiswa dapat aktif mengikuti seminar yang diselenggarakan.
Tulisan(UG Portofolio)memberikan layanan bagi mahasiswa untuk menulis tulisan ataupun kreasinya dadalam menu layanan ini.
Tugas(UG Portofolio) mahasiswa dapat mengerjakan tugas yang diberikan dosen dosen pengampu.
Kelebihan Studentsite :
-Dapat mengetahui dengan cepat dan langsung tentang informasi penting yang belum diketahui
-Dengan adanya studentsite mahasiswa dapat membuat tulisan  dan dapat mengikutsertakan lomba blognya.
Kekurangan Studentsite :
Studentsite sering  tidak bisa di log in.
BAAK ONLINE merupakan suatu situs gunadarma yang berisi informasi yang berkaitan dengan penyelenggaraan kegiatan belajar mengajar dan administrasi akademik bagi seluruh mahasiswa universitas Gunadarma.BAAK ONLINE juga memberikan informasi tentang kalender perkuliahan yang berisikan rincian kegiatan mahasiswa Universitas Gunadarma selama satu semester. Dalam kalender akademik perkuliahan tersebut berisikan tentang awal perkuliahan mahasiswa universitas gunadarma,pendistribusian FRS,batas  pengambilan KRS, batas akhir pengurusan cuti akademik,libur tenang,jadwal UTS,dan masih banyak lagi informasi yang diberikan oleh  BAAK ONLINE .Layanan ini jg memberikan informasi tentang jadwal kuliah untuk setiap kelas seluruh jenjang/jurusan maupun fakultas
Kelebihan BAAK ONLINE:
-Dapat mengetahui jadwal perkuliahan.jadwal kelas dan jadwal lain yang ada di gunadarma.
-Dapat mengetahui kegiatan-kegiatan yang ada di gunadarma.
Kekurangan BAAK ONLINE:
-Berita yang ada di layanan BAAK ONLINE biasanya kurang update